• Beranda
  • Berita
  • Artikel
  • Opini
  • Advertorial
Jumat, 1 Desember 2023
AmanMakmur.com
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Berita
  • Artikel
  • Opini
  • Advertorial
  • Beranda
  • Berita
  • Artikel
  • Opini
  • Advertorial
No Result
View All Result
AmanMakmur.com
Home Berita

Kejar Pajak Netflix, Spotify Hingga Zoom, Ini Saran Ketua DPD RI

21 Mei 2021
Reading Time: 1min read
Post Views: 93

JAKARTA, AmanMakmur.com —Di Indonesia, penggunaan produk digital seperti Netflix, Spotify hingga Zoom, sangat tinggi. Jumlah pengguna produk digital asing tersebut semakin tinggi saat pandemi Covid-19. Dengan alasan itu, Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti, mendukung upaya pemerintah untuk memaksimalkan pajak dari produk-produk tersebut.

Menurut LaNyalla, kehadiran aplikasi digital tersebut memang membantu masyarakat dalam mengurangi kejenuhan dalam menjalankan aktivitasnya dari rumah. Penggunaan yang sangat tinggi tentunya meraup keuntungan yang sangat besar bagi perusahaan aplikasi tersebut.

“Sayangnya pemerintah belum mampu mengenakan pajak penghasilan pada platform perusahaan digital asing tersebut. Padahal hal itu sudah diatur dalam perubahan kelima UU tentang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan (KUP),” kata LaNyalla, Jumat (21/5).

Lihat Juga

Bupati Tanah Datar Eka Putra Apresiasi Festival Baluluak Bajarami Nagari Kumango

Bupati Tanah Datar Eka Putra Apresiasi Festival Baluluak Bajarami Nagari Kumango

30 November 2023
2
DPRD Tanah Datar Gelar Sidang Paripurna Dengar Pendapat Akhir atas 4 Ranperda

DPRD Tanah Datar Gelar Sidang Paripurna Dengar Pendapat Akhir atas 4 Ranperda

30 November 2023
9
Prihatin Keterwakilan OAP Minim, Filep Berhasil Perjuangkan Penambahan Kursi DPRK dalam Otsus Perubahan

Prihatin Keterwakilan OAP Minim, Filep Berhasil Perjuangkan Penambahan Kursi DPRK dalam Otsus Perubahan

30 November 2023
3

Agar dapat mengenakan pajak tersebut, LaNyalla mendorong pemerintah untuk segera membentuk peraturan pemerintah (PP) terkait pemungutan pajak. Ditambahkannya, pemerintah juga bisa membuat aturan lain yang dapat menjadi dasar kekuatan hukum untuk memungut pajak pada perusahaan digital asing yang beroperasi di Indonesia.

“Dasar hukum ini yang harus dibuat sebagai landasan untuk menarik pajak penghasilan dari perusahaan-perusahaan tersebut. Jadi saya kira landasannya itu harus dibuat secepat mungkin,” kata alumnus Universitas Brawijaya Malang ini.

Sebagaimana diketahui, saat ini pemerintah tengah berupaya mengejar pajak penghasilan kepada perusahaan-perusahaan digital asing yang beroperasi di Indonesia.

Upaya tersebut merupakan bentuk ekstensifikasi pajak pemerintah, setelah sejak tahun lalu pajak pertambahan nilai (PPN) dalam perdagangan melalui sistem elektronik (PMSE) telah dipungut, disetor, dan dilaporkan oleh perusahaan digital dalam dan luar negeri.

(Rel/dpd)

ShareTweetSendShare

Berita Terkait

Bupati Tanah Datar Eka Putra Apresiasi Festival Baluluak Bajarami Nagari Kumango

Bupati Tanah Datar Eka Putra Apresiasi Festival Baluluak Bajarami Nagari Kumango

30 November 2023
2

Suasana "Festival Baluluak Bajarami" Nagari Kumango Tanah Datar. (Foto : Feri Maulana) TANAH DATAR, Aman Makmur...

DPRD Tanah Datar Gelar Sidang Paripurna Dengar Pendapat Akhir atas 4 Ranperda

DPRD Tanah Datar Gelar Sidang Paripurna Dengar Pendapat Akhir atas 4 Ranperda

30 November 2023
9

Suasana Sidang Paripurna DPRD Tanah Datar. (Foto : Feri Maulana) TANAH DATAR, Aman Makmur --- DPRD...

Prihatin Keterwakilan OAP Minim, Filep Berhasil Perjuangkan Penambahan Kursi DPRK dalam Otsus Perubahan

Prihatin Keterwakilan OAP Minim, Filep Berhasil Perjuangkan Penambahan Kursi DPRK dalam Otsus Perubahan

30 November 2023
3

Senator Filep Wamafma dalam sebuah acara. (Foto : dpd) JAKARTA, AmanMakmur--- Senator Papua Barat Dr Filep...

Difasilitasi Manufer Putra Firdaus, Jalan Komplek Lubuk Gading 3 Lubuk Buaya Jadi Tacelak

Difasilitasi Manufer Putra Firdaus, Jalan Komplek Lubuk Gading 3 Lubuk Buaya Jadi Tacelak

30 November 2023
24

Pengerjaan betonisasi jalan di Komplek Lubuk Gading 3 Lubuk Buaya. (Foto : efri) PADANG, AmanMakmur---Warga Komplek...

Masalah Alih Fungsi Lahan Pertanian, Komite II DPD RI: Segera Revisi UU No 41 Tahun 2009

Masalah Alih Fungsi Lahan Pertanian, Komite II DPD RI: Segera Revisi UU No 41 Tahun 2009

29 November 2023
4

Komite II DPD RI berfoto bersama dengan narasumber. (Foto : dpd) JAKARTA, AmanMakmur ---Komite II DPD...

Jelang Nataru, Komite II DPD RI Ingatkan Kementan Jaga Stabilitas Harga dan Pasokan Pangan

Jelang Nataru, Komite II DPD RI Ingatkan Kementan Jaga Stabilitas Harga dan Pasokan Pangan

29 November 2023
2

Komite II DPD RI dan Mentan RI berfoto bersama. (Foto : dpd) JAKARTA, AmanMakmur ---Kebijakan untuk...

Next Post
Di Kebangkitan Budaya Nusantara, Ketua DPD RI Ingatkan Pentingnya Generasi Muda yang Unggul dan Berbudaya

Di Kebangkitan Budaya Nusantara, Ketua DPD RI Ingatkan Pentingnya Generasi Muda yang Unggul dan Berbudaya

Nevi Zuairina : IPO Pertamina Meski Hanya Anak Perusahaan akan Tetap Berisiko Tinggi

Nevi Zuairina : IPO Pertamina Meski Hanya Anak Perusahaan akan Tetap Berisiko Tinggi

Berita Populer

DPD RI Bentuk Pansus Guru dan Tenaga Kependidikan Honorer

DPD RI Bentuk Pansus Guru dan Tenaga Kependidikan Honorer

24 Juni 2021
1.1k
Lalai Eksekusi Bupati Pessel, LBH Sumbar akan Laporkan Kejari Painan ke Jamwas dan Komjak

Lalai Eksekusi Bupati Pessel, LBH Sumbar akan Laporkan Kejari Painan ke Jamwas dan Komjak

7 Juli 2021
1k
Ibunda Tercinta Mulyadi Wafat, Banyak Tokoh Nasional Kirim Karangan Bunga Duka Cita

Ibunda Tercinta Mulyadi Wafat, Banyak Tokoh Nasional Kirim Karangan Bunga Duka Cita

7 Mei 2021
905
Istri Rektor ITP Hendri Nofrianto Berpulang ke Rahmatullah

Istri Rektor ITP Hendri Nofrianto Berpulang ke Rahmatullah

17 Mei 2021
902
Klaim Rinaldi sebagai Ketum IKA FMIPA Unand Ditolak Alumni

Klaim Rinaldi sebagai Ketum IKA FMIPA Unand Ditolak Alumni

4 Juli 2021
816
Ambulans Sumbangan Warga Padang Ikut Bantu Evakuasi Korban di Palestina

Ambulans Sumbangan Warga Padang Ikut Bantu Evakuasi Korban di Palestina

16 Mei 2021
753

Berita Lainnya

Bupati Tanah Datar Eka Putra Apresiasi Festival Baluluak Bajarami Nagari Kumango

Bupati Tanah Datar Eka Putra Apresiasi Festival Baluluak Bajarami Nagari Kumango

30 November 2023
2

Suasana "Festival Baluluak Bajarami" Nagari Kumango Tanah Datar. (Foto : Feri Maulana) TANAH DATAR, Aman Makmur...

DPRD Tanah Datar Gelar Sidang Paripurna Dengar Pendapat Akhir atas 4 Ranperda

DPRD Tanah Datar Gelar Sidang Paripurna Dengar Pendapat Akhir atas 4 Ranperda

30 November 2023
9

Suasana Sidang Paripurna DPRD Tanah Datar. (Foto : Feri Maulana) TANAH DATAR, Aman Makmur --- DPRD...

  • Aman Makmur
  • Beranda
  • Tim Redaksi
Lokalmu Indonesia

© 2021 Aman Makmur.com

No Result
View All Result
  • Berita
  • Artikel
  • Opini
  • Advertorial

© 2021 Aman Makmur.com